Transaksi
Fitur transaksi dihadirkan untuk memudahkan UMKM membuat catatan transaksi cepat seperti pengeluaran, pendapatan, transfer antar kas dan modal.
Cara Input Pengeluaran Di Menu Transaksi
Berikut ini langkah-langkah input pengeluaran di menu Transaksi:
- Langkah 1 : Setelah masuk ke akun Jaraya, pilih menu Bisnis di halaman utama, lalu pilih Transaksi
Langkah 2 : Setelah masuk ke menu Transaksi isi form transaksi seperti taggal, tipe, kategori, akun, jumlah (harga), kurs (jika mengaktifkan kurs, bisa pilih kurs), keterangan
info
transaksi pendapatan juga bisa dilakukan sama seperti contoh diatas
Cara Transfer Antar Kas
Berikut ini langkah-langkah input pengeluaran di menu Transaksi:
- Langkah 1 : Setelah masuk ke akun Jaraya, pilih menu Bisnis di halaman utama, lalu pilih Transaksi
- Langkah 2 : Setelah masuk ke menu Transaksi, isi formulir transaksi dengan tanggal, kolom tipe diisi transfer, dari, akun, jumlah, kurs (jika diaktifkan, Anda dapat memilih kurs), dan keterangan
info
Setelah mengikuti langkah-langkah diatas, Anda sudah berhasil melakukan transfer antar kas